Risalah ringkas tentang aqidah Ahlussunnah Wal-jama’ah, yaitu: iman kepada Allah, kepada para malaikat, kitab-kitab, rasul-rasul, hari akhirat dan qadar yang baik maupun yang buruk tulisan ini bermanfaat bagi kita semua amiin…
Darah Kebiasaan Wanita: menjelaskan tentang darah kebiasaan seorang wanita seperti haidh, istihadhah, dan nifas tentang masa terjadinya, perbedaannya, dan lain-lain. Dijelaskan pula hukum-hukum syar’i yang berkaitan dengan masalah tersebut seperti masalah ibadah dan masalah talak.
Buku yang menjelaskan tentang hukum meninggalkan shalat disertai dalil-dalil dari al quran dan sunnah, kemudian menjelaskan tentang konsekwensi yang akan ditanggung oleh orang yang meninggalkan shalat baik di dunia maupun di akhirat.
Risalah Ramadhan: Buku ini menjelaskan secara lengkap tentang hal-hal yang berkaitan dengan bulan Ramadhan, seperti puasa, zakat fitrah, dan shaum sunnah bulan Syawal yang menjadi informasi penting bagi setiap muslim dalam mengoptimalkan ibadah di bulan suci ini.