Kitab ini berisi tentang keutamaan bulan Ramadhan dan hal-hal yang terkait dengannya seperti puasa, zakat fitrah, shalat Tarawih, shalat Witir, Malam Qadar, dan Idul Fitri
Buku ini berisi tentang keutamaan doa, kondisi-kondisi di mana doa sangat diharapkan akan dikabulkan oleh Allah Ta'ala, dan juga beberapa karakteristik tentang jenis-jenis doa yang dikabulkan.
Buku ini berisi tentang sifat-sifat dan amalan yang dapat mendatangkan perlindungan di dunia dan akhirat, seperti beriman kepada Allah, Tawakal, Shalat Dhuha, Shalawat dan lainnya.
Buku ini menjelaskan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sihir seperti pengertian sihir, ciri-ciri dan macamnya. Berikut juga diterangkan tentang bagaimana cara berlindung dari bahaya sihir dan ’ain.
Buku ini berisi beberapa nasihat yang ditujukan kepada setiap muslim dan muslimah tentang berbagai hal dalam kehidupan yang mungkin dialami atau dirasakan setiap kita agar hidup senantiasa dalam jalan yang diridhoi oleh Allah subhanahu wa ta’ala.
Setiap hari sebanyak 17 kali atau lebih kaum muslimin membaca surat al-Fatihah dalam sholat akan tetapi sudahkah kita memahami isi dari surat tersebut? Buku ini mencoba mengulas tafsir surat al-Fatihah agar kita dapat mentadaburinya.