Menundukkan Pandangan
Keterangan
Tidak ada fitnah yang lebih besar bahayanya bagi kaum pria selain fitnah wanita, maka wajib menundukkan pandangan agar tidak terjebak dalam zina. Obat untuk melunakkan pandangan yang bebas adalah menikah dan berdo’a. Menundukkan pandangan akan menimbulkan cahaya bagi hati yang mendatangkan kebaikan dari segala penjuru, sementara pandangan yang bebas akan mendatangkan kegelapan dan kesengsaraan.
- 1
PDF 267.7 KB 2019-05-02
- 2
DOC 2.4 MB 2019-05-02
Kategori ilmiyah: