- Al-Qur`ān Al-Karīm
- As-Sunnah
- Akidah
- Tauhid dan Jenis-jenisnya
- Ibadah
- Islam
- Iman
- Permasalahan Iman
- Ihsan
- Kufur
- Kemunafikan
- Syirik
- Bid'ah
- Sahabat Dan Ahlul Bait
- Tawassul
- Kewalian Dan Karamah Para Wali
- Jin
- Loyal Dan Antipati
- Ahlus Sunnah Wal Jamaah
- Sekte dan Agama
- Sekte-sekte
- Sekte-sekte yang berafiliasi ke Islam
- Mazhab Pemikiran Kontemporer
- Fikih
- Ibadah
- Muamalah
- Sumpah Dan Nazar
- Keluarga
- Kedokteran Dan Pengobatan Serta Ruqyah Yang Syar'i
- Makanan dan Minuman
- Kriminal
- Pengadilan
- Jihad
- Fikih Kontemporer
- Fikh Minoritas
- Politik Syariat
- Mazhab-mazhab Fikih
- Fatwa
- Usul Fikih
- Kitab Fikih
- Amalan Utama
- Bahasa Arab
Iman Dengan Takdir
Jumlah Item: 8
- Indonesia Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Di antara aqidah ahlu sunah wal jama’ah yang sangat prisnsipil ialah menyakini adanya takdir yang baik maupun buruk. Namun, tuntutan untuk memahami serta mengamalkannya masih jauh dari yang diharapkan. Oleh karena itu barangkali apa yang disampaikan oleh penulis dalam risalah ini bisa membantu merealisasikan hal tersebut….
- Indonesia Mufti : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Mufti : Eko Haryanto Abu Ziyad Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Soal: Apa hukum ridha dengan takdir? Semoga Allah memberi manfaat dengan Anda dan dengan ilmu Anda.
- Indonesia Penceramah : Syaikh Haitsam Bin Muhammad Jamil Sarhan
iman kepada qodho dan qodar
- Indonesia Pengarang, Penulis : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Terjemah : Masykur M.Z. Editor : Erwandi Tirmizi Editor : Mohammad Muinuddin Bashri Editor : Muhammadun Abdul Hamid Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Dalam buku ini dijelaskan secara gamblang prinsip yang dianut oleh ahlussunnah wal jama`ah dan para ulama salaf dalam masalah qadha dan qadar, dan diuraikan pula kerancuan yang terdapat dalam pemahaman- pemahaman yang menyimpang tentang masalah qadha dan qadar serta bantahannya berdasarkan dalil naqli maupun ‘aqli.
- Indonesia Penulis : Muhammad ibrahim Al tuwaijry Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Allah Shubhanahu wa ta’alla menciptakan dunia dan seisinya, lalu mencatat semua kejadian dalam buku catatan takdir, lima ribu tahun sebelum diciptakannya Dunia. Pertanyaannya, kalau begitu kenapa kita tidak bersandar pada catatan takdir tersebut, toh kita berusaha juga udah ditakdirkan?! Jawabannya silahkan anda buka risalah ini.
- Indonesia Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Pernah anda bermain dengan menggunakan permainan yang menggunakan remot control? Apakah hidup yang sedang kita jalani juga sama seperti mainan tadi? Bagaikan robot yang digerakan oleh remot control? Jelas, bahwa Allah Shubhanahu wa ta’alla menciptakan manusia sama sekali berbeda jauh dengan sebuah robot yang harus ditekan tombol diremote control lalu baru bergerak.
- Indonesia Mufti : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Allah menciptakan sebab dan akibat, ada sebab yang bersifat syar’i, ada pula yang bersifat hissi, namun bila manusia bergantung kepada sebab tersebut, bagaimanakah hukumnya? Syaikh rahimahullah menjawab pertanyaan itu dengan jelas. Silahkan anda simak.
- Indonesia Mufti : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini menjelaskan tentang larangan membahas secara mendalam dalam masalah qadha dan qadar, karena hal itu tidak akan mengantarkan kita kepada hakikat rahasia ilahi ini, karena tidak ada yang tahu tentang qadha dan qadar Allah kecuali Dia SWT. sendiri yang maha tahu.