- Al-Qur`ān Al-Karīm
- As-Sunnah
- Akidah
- Tauhid dan Jenis-jenisnya
- Ibadah
- Islam
- Iman
- Permasalahan Iman
- Ihsan
- Kufur
- Kemunafikan
- Syirik
- Bid'ah
- Sahabat Dan Ahlul Bait
- Tawassul
- Kewalian Dan Karamah Para Wali
- Jin
- Loyal Dan Antipati
- Ahlus Sunnah Wal Jamaah
- Sekte dan Agama
- Sekte-sekte
- Sekte-sekte yang berafiliasi ke Islam
- Mazhab Pemikiran Kontemporer
- Fikih
- Ibadah
- Muamalah
- Sumpah Dan Nazar
- Keluarga
- Kedokteran Dan Pengobatan Serta Ruqyah Yang Syar'i
- Makanan dan Minuman
- Kriminal
- Pengadilan
- Jihad
- Fikih Kontemporer
- Fikh Minoritas
- Politik Syariat
- Mazhab-mazhab Fikih
- Fatwa
- Usul Fikih
- Kitab Fikih
- Amalan Utama
- Bahasa Arab
Makalah-makalah
Jumlah Item: 819
- Indonesia Penulis : Abul Abbas Muhammad Ihsan
Saat ini begitu banyak jeratan-jeratan riba dalam berbagai muamalah, baik dalam perdagangan, bisnis, bahkan dalam beribadah. Dalam pembahasan kali ini dibahas hal-hal yang di tempuh agar tidak terjerat riba, yang mana riba sangat membahayakan bagi ummat, yang mampu menyeret para pelakunya ke neraka.
- Indonesia Penulis : Muhammad Ahmad Muhammad al ’Ammari Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Buletin yang meliputi sebelas penghalangan manusia menerima kebenaran. Siapa yang mengetahuinya ia bisa menolaknya dan siapa yang tidak mengetahuinya ia mengikutinya. Penulis menyebutkan di setiap penghalang satu atau dua contoh dari al-Qur`an dan sunnah.
- Indonesia Penulis : Abu Ishaq Al-Hawaini Terjemah : Arif Syarifuddin Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas kisah yang disampaikan oleh Rasulullah shalallahu’alaihi wasallam tentang seorang raja, yang mempunyai seorang tukang sihir. Tatkala penyihir tersebut telah berusia senja, ia pun menghadap sang raja lalu mengadu kepadanya: \”Sesungguhnya saya telah renta, kirimkanlah kepadaku seorang pemuda, agar aku bisa ajarkan kepadanya ilmu sihir ….
- Indonesia Penulis : Abu Ishaq Al-Hawaini Terjemah : Arif Syarifuddin Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas kisah yang disampaikan oleh Rasulullah shalallahu’alaihi wasallam bahwa dahulu ada tiga orang (dari kalangan Bani Israil) yang pergi berkelana, sampai akhirnya mereka sampai di sebuah gua, kemudian mereka pun masuk kedalamnya. Maka bumi berguncang lalu ada batu besar yang menutup pintu gua tersebut. Salah seorang di antara mereka mengatakan: \”Tidak akan ada yang bisa menyelamatkan kalian dari sini kecuali kalian berdo’a kepada Allah Shubhanahu wa ta’alla sambil bertawasul dengan amal shaleh yang pernah kalian lakukan kepada Allah Ta’ala\”….
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang tempat qunut dalam shalat Witir, apakah sebelum ruku’ atau sesudahnya. Dua pendapat dari para ulama, namun sesudah ruku’ lebih pas seperti yang dilakukan Rasulullah saw dalam qunut nazilah.
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Tulisan ini membahas tentang pendidikan anak dan hal-hal yang harus diperhatikan untuk mendukung keberhasilan pendidikan salah satunya adalah mencegah anak dari hal-hal yang merusak seperti tontonan dan televise serta kebiasaan jelek yang tersebar di lingkungan.
- Indonesia Penulis : Abu Ishaq Al-Hawaini Terjemah : Arif Syarifuddin Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas kisah yang disampaikan oleh Rasulullah shalallahu’alaihi wasallam tentang seorang nabi pada zaman dahulu yang berangkat ke medan perang, tatkala sudah hampir sampai kekampung musuh, terdengar kalau sholat ashar sudah masuk, atau sudah hampir datang waktunya. Ia pun berkata kepada matahari:\”Sesungguhnya kamu adalah makhluk yang diperintah sebagaimana saya, Ya Allah, tahanlah dirinya (matahari) agar ia berhenti sebentar untuk kami\”. Maka Allah Shubhanahu wa ta’alla pun menahan laju matahari sampai kiranya -Dia menolong mereka dengan kemenangan…
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Makalah ini membahas tentang seluk beluk mendidik wanita dan keutamaannya, pendidikan terhadap anak perempuan memiliki peran yang amat strategis, karena hal ini akan sangat berpengaruh terhadap kondisi masyarakat dan generasinya kelak…
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang qunut dalam shalat Witir, apakah disyari’atkan sepanjang tahun? Atau hanya pertengahan kedua dari bulan Ramadhan? Atau tidak disyari’atkan sama sekali? Dan semuanya dibolehkan.
- Indonesia Penulis : Al-Ustadz Saifudin Zuhri. Lc Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Khutbah jum’at ini membahas tentang perceraian dan hukum-hukum yang berkaitan dengan perceraian seperti tidak boleh menceraikan seorang istri dalam keadaan haidh dan lain sebagainya….
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Makalah ini menjelaskan bahwa pensyariatan mahram adalah bentuk pemuliaan terhadap wanita dan masyarakatnya juga sebagai penjagaan terhadap wanita dan bukan untuk mempersulit wanita….
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang bolehnya shalat malam sambil duduk sekalipun tanpa uzur dengan menjelaskan secara panjang lebar uraian para ulama salaf tentang hal itu yang bersumber dari petunjuk dan bimbingan Nabi Muhammad shallallahu ‘alahi wa sallam.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang tata cara shalat malam yang sesuai petunjuk Rasulullah shalallahu’alaihi wasallam, baik lewat perbuatan atau perkataan, agar kita terhindar dari hal-hal yang bid’ah dan menyimpang dalam ibadah, terutama yang terkait shalat malam.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang perbedaan di antara shalat tarawih dan qiyam di bulan Ramadhan, terutama yang dilakukan oleh kaum muslimin di sepuluh terakhir di bulan Ramadhan.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang membaca doa iftitah di awal, apakah disunnahkan di setiap awal shalat dalam shalat malam atau shalat Tarawih, ataukah cukup di permulaan shalat saja?
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang tata cara qunut dalam shalat Witir dan kadar pendek dan panjangnya, sesuai tuntunan dan sunnah Rasulullah saw dan para sahabatnya radhiyallahu ‘anhum ajma’in.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang mengangkat kedua tangan saat qunut, apakah dianjurkan sebagaimana dianjurkan mengangkat tangan saat berdoa? Atau hanya cukup dengan hanya membaca doa qunut saja? Makalah menjelaskan semua itu sesuai petunjuk salafus shalih dari kalangan sahabat dan tabi’in.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang membaca al-Qur`an dengan memandang mushhaf dalam shalat malam atau qiyamul lail, apakah dibolehkan atau tidak? Pendapat hal shahih bahwa hal itu dibolehkan berdasarkan perbuatan dan ucapan para salafus shalih.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang membaca surah-surah yang dibaca pada shalat witir pada shalat yang genap dan ganjil, yaitu surah al-A’la, al-Kafirun, dan al-Ikhlas.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Terjemah : Mohammad Iqbal Ghozali Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Makalah ini membahas tentang hal-hal yang dilakukan dan dibaca setelah selesai melakukan shalat Witir, sebagaimana yang dicontohkan oleh Rasulullah shalallahu’alaihi wasallam juga tentang beberapa perkara yang boleh dilakukan atau boleh ditinggalkan, karena Nabi shalallahu’alaihi wasallam pernah melakukannya namun tidak menekuninya.