- Al-Qur`ān Al-Karīm
- As-Sunnah
- Akidah
- Tauhid dan Jenis-jenisnya
- Ibadah
- Islam
- Iman
- Permasalahan Iman
- Ihsan
- Kufur
- Kemunafikan
- Syirik
- Bid'ah
- Sahabat Dan Ahlul Bait
- Tawassul
- Kewalian Dan Karamah Para Wali
- Jin
- Loyal Dan Antipati
- Ahlus Sunnah Wal Jamaah
- Sekte dan Agama
- Sekte-sekte
- Sekte-sekte yang berafiliasi ke Islam
- Mazhab Pemikiran Kontemporer
- Fikih
- Ibadah
- Muamalah
- Sumpah Dan Nazar
- Keluarga
- Kedokteran Dan Pengobatan Serta Ruqyah Yang Syar'i
- Makanan dan Minuman
- Kriminal
- Pengadilan
- Jihad
- Fikih Kontemporer
- Fikh Minoritas
- Politik Syariat
- Mazhab-mazhab Fikih
- Fatwa
- Usul Fikih
- Kitab Fikih
- Amalan Utama
- Bahasa Arab
Pelembut Hati
Jumlah Item: 79
- Indonesia Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Hidup di dunia tidak mungkin bisa terlepas dari namanya aktivitas. Dan diantara aktivitas tersebut ada yang sifatnya ukhrawi ada yang murni untuk dunia, dan masing-masing dari perbuatan itu ada balasan sesuai kadar dan tujuannya, negatif ataupun positifnya. Agar kita punya panduan dalam hal itu, maka dalam risalah ringkas ini dijelaskan beberapa amalan yang selaras ganjarannya sesuai dengan perbuatan
- Indonesia Penulis : Azhari Ahmad Hamud
Sudah berapa jam, hari, bulan bahkan tahun berlalu sia-sia pada suatu yang bukan ketaatan kepada Allah –ta’ala-… Adakah engkau perhatikan umur yang disia-siakan dalam menuruti hawa nafsu… Apakah engkau kira itu tidak diambil dari umurmu… Tulisan ini adalah peringatan terhadap jeratan hawa nafsu.
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Berikut adalah salah satu dari kisah sahabat Nabi Muhammad Shalallahu ‘alaihi wa sallam yang sangat sabar dan tetap bersyukur meskipun di timpa musibah. Beliau adalah Abu Qilabah, bagaimanakah kisah beliau simaklah kisah berikut ini….
- Indonesia Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Diantara sekian banyak sifat tercela yang di peringatkan oleh agama kita ialah lalai. Sebuah sifat yang mudah menempel pada tiap insan, dan agar kita bisa mencegah sifat tercela ini. Risalah ringkas ini diterangkan tips yang bisa menjauhi sifat lalai tersebut….
- Indonesia Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Ketika kita diuji oleh Allah dengan suatu penyakit ternyata didalamnya terkandung hikmah yang sangat agung, salah satunya ialah sakit yang kita derita bisa sebagai penghapus dosa dan kesalahan, atau sebagai pengangkat derajat diakhirat kelak. Dan dalam risalah ini dijelaskan adab-adab bagi orang yang sedang ditimpa musibah, bagaimana seharusnya menyikapi musibah tersebut dan lain sebagainya……
- Indonesia Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Tidak ada penyakit yang lebih berbahaya kecuali penyakit sombong, angkuh dan merendahkan orang lain. Ingat kisah iblis laknatullah, dirinya enggan memenuhi perintah Allah juga gara-gara sombong. Maka siapa saja yang masih punya penyakit akut ini, lekas membaca risalah ini, guna secepatnya untuk bisa mengobati….
- Indonesia Penulis : Muhammad Ashim bin Musthofa Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Bersegera dalam memenuhi seruan Allahh Shubhanahu wa ta’alla dan Nabi Muhammad Shalallahu ‘alaihi wa sallam sangat lah dianjurkan dalam islam sebagaimana yang tertera dalam firman Allah dan Sabda Nabi. Karena dengan memenuhi seruan Allah dan Rasul –Nya dapat menghidupkan hati dan jiwa serta menjaga keimanan dalam hati. Jika kita tidak bersegera memenuhi seruan Allah Shubhananahu wa ta’alla dapat berakibat buruk yang mana Allah Shubhanahu wa ta’alla bisa memaliingkan hati kita.
- Indonesia Penulis : Saifuddin Zuhri Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Khutbah jum’at yang berjudul balasan sesuai amal ini di bahas tentang balasan bagi kaum muslimin terhadap amalan nya. Diantara nya di sebutkan jika kaum muslimin meringankan beban saudaranya niscaya kelak di akhirat akan di balas oleh Allah Shubhanahu wa ta’alla akan dimudahkan jalannya dan sebaliknya jika seseorang berbuat maksiat maka di akhirat kelak akan dibalas dengan kesempitan dan kesulitan….
- Indonesia Penulis : Abu Ishaq Al-Hawaini Terjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Kisah berdasarkan hadits Rasulallah Shalallahu ’alaihi wa sallam tentang seseorang yang merasa bahagia karena menemukan perbekalannya ketika perjalanan dan Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasalam mengkiaskan kebahagiaan Allah dengan taubatnya seorang hamba melebihi kebahagiaan orang tersebut….
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sikap berani dan optimis sangatlah dianjurkan dalam ajaran Islam, dimana sikap tersebut akan berpengaruh terhadap sempit dan lapangnya dada seorang muslim. Dalam pembahasan kali ini disebutkan beberapa hal agar kita sebagai kaum muslimin memiliki sifat berani dan selalu optimis, dan berdada lapang
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Manusia pada umumnya susah dalam mengoreksi kesalahan dan aib diri sendiri, dan bahkan sebaliknya. Hal tersebut tentulah sangat bisa berakibat buruk terhadap amal ibadah serta kehidupan sosial bermasyarakatnya. Dalam pembahasan ini di jelaskan beberapa cara agar kita bisa menghindari sifat-sifat tersebut diatas…..
- Indonesia Penulis : Ruwaifi’ bin Sulaimi . Lc Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Pada saat sekarang ini begitu banyak godaan dan cobaan yang menimpa umat manusia. Baik itu yang berupa cobaan kekurangan harta, kemiskinan dan kelaparan atau bahkan cobaan dalam bentuk kelebihan harta, kekayaan dan kelapangan, yang mana tidak sedikit dari mereka rela menggadaikan agama mereka akibat tidak kuat nya iman menghadapi cobaan dari Allah Shubhanahu wa ta’alla.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Fahd al-Furaih Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Islam adalah nikmat terbesar dari Allah bagi orang-orang yang beriman dan setiap orang yang beriman pasti akan diuji, untuk mengethui tingkat keimanan seseorang. Faktor utama yang membawa kesuksesan di dalam menerima ujian adalah kesabaran, shalat dan syukur
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Abdullah bin Mu’aidzir Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Keselamtan umat manusia pada tauhid, beriman kepada Allah, do’a, istigfar, amar ma’ruf nahi mungkar, shadaqah, dan menjauhi kezaliman….
- Indonesia Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Dosa adalah segala sesuatu yang dilahirkan akibat melakukan pelanggaran terhadap perintah-perintah atau larangan Allah. Orang yang melakukan dosa berarti telah bermaksiat. Macam maksiat ini oleh ulama dibagi secara umum menjadi dua, yaitu shoghoir dan kabair.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Abdullah bin Mu’aidzir Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Khutbah jumat yang menjelaskan bahwa hati yang baik akan menyebabkan jasad dan anggota badan ini menjadi baik. Dia adalah jalan menuju keselamatan. Hati yang baik akan dipenuhi oleh keimanan dan jiwa yang tenang, jauh dari sifat khianat, dengki dan tindakan kezaliman
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Abdullah bin Mu’aidzir Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Khutbah jumat yang menjelaskan bahwa setiap umat ini memiliki fitnah dan fitnah umat ini adalah rakus terhadap harta. Rakus terhadap harta adalah kebinasaan, kecuali orang yang menunaikan hak-hak harta dan tidak meremehkan kewajibannya hanya gara-gara harta
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Abdullah bin Mu’aidzir Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Keburukan yang paling besar menimpa manusia adalah lalai dari mengingat Allah Shubhanahu wa ta’alla, menyimpang dari kebenaran dan berpaling dari jalan yang lurus. Allah Shubhanahu wa ta’alla telah mengumpamakan orang yang lalai dengan sifat yang buruk, mereka bagai hewan bahkan lebih sesat dari hewan. Obat kelalaian adalah mengenal Allah Subhanahu wa ta’ala dan mengingat kematian.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Abdullah bin Mu’aidzir Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Dunia ini fana dan setiap orang akan mati meninggalkan dunia ini dengan amalnya masing-masing. Persiapkanlah dunia untuk amal shaleh, amar ma’ruf nahi mungkar, mentaati perintah Allah Shubhanahu wa ta’alla dan menjauhi larangan -Nya.
- Indonesia Penulis : Muhammad bin Abdullah bin Mu’aidzir Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad Penerbit : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Taubat yang diterima adalah taubat nasuha yaitu taubat yang disertai dengan penyesalan terhadap kemaksiatan, bertekad untuk tidak kembali kepada kemaksiatan dan menjauhi perbuatan maksiat.